Terkadang kita butuh untuk sendirian untuk merenung. Di antara yang perlu kita renungkan adalah ibadah kita selama ini diterima atau tidak. Simak nasihat singkat berikut ini.
Koleksi Pengajian ,dakwah, ceramah, diskusi, motivasi Islami,rekaman, kaset, tafsir, kuliah subuh, dan khotbah baik berupa video ataupun mp3 di situs jejaring maya dari berbagai sumber bebas.